Oleh Tgk Syamsul Bahri, M.Pd “Sistem dan Marwah pendidikan harus menjadi perhatian khusus para pengelola pendidikan di Indonesia,” Sejak tahun 2000, Indonesia dan beberapa negara lain telah mengikuti tes PISA (Program for International Student Assessment) setiap tiga tahun sekali. Tes PISA terbaru diadakan pada tahun […]
Menjelang liburan Ramadhan 1443 Hijriah tahun ini, Dayah Samudera Pasai Madani (DSPM) Ajun, Aceh Besar, menggelar acara Tasmi’ (mendengar) Hafalan Alquran untuk delapan orang santri kelas I Madrasah Tsanawiyah yang sudah mencapai hafalan 5 juz, 4 juz dan 3 juz. Acara ini dilaksanakan pada Jum’at malam, 25 Maret 2022 […]
Di penghujung tahun 2021, Penceramah Kondang Ustadz Abdul Somad (UAS) kembali berkunjung ke Aceh. Kegiatan dakwah UAS di Aceh kali ini dipusatkan di Masjid Rahmatullah Lampuuk, Kabupaten Aceh Besar, untuk mengisi ceramah peringatan 17 tahun musibah gempa bumi dan Tsunami Aceh. Dalam perjalanan ke pusat […]
Dayah Samudera Pasai Madani Jeumpet Ajun, Kecamatan Darul Imarah, Kabupaten Aceh Besar, untuk pertama kalinya melaksanakan upacara peringatan Hari Santri Nasional (HSN) 2021, pada Jum’at (22/10/2021) pagi. Upacara dalam rangka memeriahkan Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021 ini, dilakukan guna mengingatkan santri tentang indentitas dan […]
Dayah Samudera Pasai Madani didirikan oleh Yayasan Samudera Pasai Madani (YSPM) pada 24 Desember 2020 di desa Jeumpet Ajun Kec. Darul Imarah Kab. Aceh Besar dan diresmikan oleh Prof. H. Abdul Somad, Lc., D.E.S.A., Ph.D pada Minggu, 26 Desember 2021. Saat ini program pendidikan yang […]